
Awali Pekan Koperasi Nasional, PP Salimah Selenggarakan Diskusi Panel Nasional dan Grand Launching Aplikasi K@SI
Jakarta – Pada Ahad (11/7) PP Salimahselenggarakan Diskusi Panel Nasional secara virtual bertajuk “Peran Digitalisasi Koperasi Sebagai Solusi Bagi UKM”. Dilakukan secara daring mulai pukul 08.30 hingga 12.00 WIB melalui